Mutiara IndoTV, Kabupaten Bekasi- Jawa Barat. Zekjend DPP LPM Kabupaten Bekas Herli M bersama Ketua bidang kesehatan Ari Astuti menengok warga Desa Tridaya Sakti, Kecamatan Tambun Selatan.
Warga tersebut bernama Keling yang sudah menderit sakit setahun lamanya, perlu perhatian aparatur Pemerintahan Desa Tridaya Sakti dan Pihak Puskesmas untuk segera di tindak lanjuti ke RSUD.
Sekjend DPD LPM Kabupaten bekasi memberikan keterangan awak media ini, “bahwa perlu lah sosialisasi kartu BPJS, Kis untuk warga yang tidak mampu. Karena dalam peraturan pengurusan BPJS dan KIS benar – benar gratis, tanpa dipungut biaya apa pun.
Perihal penggunaan Ambulan Puskesmas benar – benar, bila warga ada yang memerlukan emergency harus siap untuk menolong warga masyarakat. Untuk diantar ke rumah sakit, jadi tidak terlalu lama menunggu. “Ungkap Herli M Sekjend DPD LPM Kabupaten Bekasi. (Suparno,/Rachmat)